Pencak Silat, beladiri asli Indonesia yang tidak hanya sarat dengan teknik-teknik beladiri tangan kosong maupun mempergunakan senjata, tetapi juga penuh dengan ritual magis. Seorang pesilat, tidak hanya dibekali dengan teknik-teknik beladiri, tetapi juga ‘diisi’, sehingga bisa kebal dari senjata tajam atau tahan dipukul, bahkan kerasukan hingga mampu mengeluarkan jurus-jurus seperti gerakan harimau (Pamacan).
Salah satu daerah yang populer dengan pencak silatnya adalah Jawa Barat. Berbagai aliran tumbuh dan berkembang di sini. Misalnya saja yang paling terkenal adalah aliran Cimande, Cikalong, dan Sahbandar. Salah satu atraksi pencak silat yang sangat luar biasa bisa Anda lihat di video ini.***
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berikan Komentar yang Sopan. Trims.