The Largest Indonesian Visual Blog

6.11.11

Olahraga Favorit Ayu Ting Ting Untuk Jaga Stamina

Ayu Ting Ting memang lagi ngetop sekarang ini. Job manggung pun terus berdatangan. Untuk itu, tentunya Ayu harus mempersiapkan fisik dengan baik agar tidak drop kecapean. Untuk menjaga stamina, Ayu masih rutin berolahraga.


"Aku sukanya lari dan skipping tiap hari di rumah, terus sepedahan juga. Kalo sepeda emang jarang, biasanya seminggu sekali karena nunggu bareng temen-temen," kata pedangdut yang melejit berkat lagu Alamat Palsu ini beberapa waktu lalu.

Ayu mengaku berkat berolahraga nafasnya menjadi panjang dan tidak mudah lelah.

Namun, Ayu mengakui kalau intensitas berolahraganya sekarang mulai berkurang karena jadwal acaranya semakin padat. "Kalo rajin skipping, nyanyi 15 lagu juga kuat. tapi sekarang nyanyi 2-3 lagu udah kendor," aku Ayu yang memiliki suara serak-serak basah.


Share:

Related Posts:

0 comments:

Posting Komentar

Silahkan Berikan Komentar yang Sopan. Trims.

  

  

idcloudhost | ssd cloud hosting indonesia

Salam!

Siapkan secangkir kopi hangat☕ Nikmati Circle888, The Largest Indonesian Visual Blog.
Dapatkan informasi terkini dan terpercaya seputar dunia bisnis, hiburan, selebritis, olahraga, teknologi, video, serta tips-tips menarik yang akan menambah wawasan Anda.🙏

Blog Arsip

REKOMENDASI

  

  

  

  

  

  

Trading