
Berbeda dengan produk lain yang bisa dibeli dalam satuan-satuan kecil—seperti semen yang bisa dibeli dalam ukuran sak atau kilogram—tanah atau properti tidak bisa dibeli dalam satuan-satuan kecil seperti itu. Ada jumlah minimal yang harus dipenuhi agar sebuah produk properti memenuhi unsur legalitas dan standar kelayakan.
Sebagai contoh, tanah matang (kavling) di sebuah perumahan, biasanya dijual dengan ukuran terkecil 72 meter persegi (6 m x...