
Persib Bandung kini tengah dalam kondisi tren positif. Ezechiel N'Douassel dkk berhasil memetik hasil poin penuh dalam 2 laga terakhir. Kemenangan demi kemenangan ini membuat Maung Bandung terus merangsek ke papan atas daftar klasemen sementara Liga 1 2019.
Dua kemenangan beruntun yang diraih tim asuhan pelatih Robert Rene Alberts diperoleh dengan skor yang cukup meyakinkan. Bahkan mereka tidak pernah kebobolan.
(adsbygoogle = window.adsbygoogle...