
Persib Bandung sampai laga kedua Liga Shopee 2019/2020, masih belum kebobolan. Dari dua laga tersebut, Persib memasukan 3 gol hasil dari kemenangan atas Persipura Jayapura, dan hasil imbang 0-0 melawan Semen Padang.
Laga selanjutnya, Persib akan bertanding melawan PS Tira pada 18 Juni mendatang. Pertandingan ini merupakan pertandingan tunda karena tidak mendapat ijin dari pihak kepolisian Bandung.
Melawan PS Tira ada kemungkinan keperawanan...