Namun, adakalanya membeli bongkahan bacan doko kerikil seperti gambling. Hal ini karena bahan bacan yang dijual di pasaran rata-rata tergolong masih muda dan rapuh.
Batu Bacan kalau masih muda, merupakan batu dengan tingkat kekerasan yang tidak terlalu tinggi. Oleh karena itu, ada perlakukan khusus dalam menggosok bacan, berikut beberapa tips yang bisa dilakukan :
* Dalam menggosok bacan jangan sekali-kali menggunakan mesin gerindra, karena kekerasannya rendah akan menyebabkan batu mudah hancur
* Sebelum digosok, batu bisa direndam menggunakan air yg diberi baby oil (perbandingan 80% air aqua dan 20% baby oil) direndam dalam kondisi wadah tertutup. Perendaman ini gunanya agar warna batu akan keluar dan saat menggosok nanti lebih keras
* Gunakan ampelas dalam menggosoknya dalam keadaan basah atau menggunakan batu asahan pisau.
* Apabila anda ragu menggosok sendiri, sebaiknya cari tukang yang biasa gosok batu bacan, karena menggosok batu bacan berbeda dengan menggosok batu lain.
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berikan Komentar yang Sopan. Trims.